Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pengertian dan Kegunaan Team Viewer

Team Viewer merupakan software yang bisa digunakan untuk mengontrol atau meremot komputer dari jarak jauh atau istilah lain (Remote Desktop). Software ini sebenarnya bukan hanya untuk meremot saja, namun memiliki fitur-fitur lain yang cukup menarik. Diantaranya:

1. Remote Support
2. File Transfer
3. VPN
4. Presentation

Untuk dapat menggunakan aplikasi TeamViewer ini anda harus :

1. Komputer harus Terkoneksi ke Internet, baik yang meremote dan yang diremot.
2. Komputer harus terinstal aplikasi Team viewer baik yang meremote dan yang diremot.
3. Agar kita bisa meremote kita terlebih dahulu Memasukkan ID dan Password computer yang akan kita remote.
manfaat dan kelebihan team viewer 9
Ada 3 jenis Teamviewer yang tersedia yaitu versi Installer, versi portable dan versi web base.

Demikian sedikit ulasan tentang teamviewer dan beberapa kelebihannya, semoga bermanfaat dan selamat mencoba.